The Relationship Between Human, Organization, And Technology With Net Benefits On The Implementation Of Management Information Systems Management Information System In Grandmed Hospital Lubuk Pakam Hospital

Authors

  • Delita Br Panjaitan INSTITUT KESEHATAN MEDISTRA LUBUK PAKAM
  • Fadlilah Widyaningsih Institut Kesehatan Medistra Lubuk Pakam
  • Felix Kasim Institut Kesehatan Medistra Lubuk Pakam
  • Jelita Manurung Institut Kesehatan Medistra Lubuk Pakam
  • Wira Maria Ginting Institut Kesehatan Medistra Lubuk Pakam
  • Bintang Ramadani Ginting Institut Kesehatan Medistra Lubuk Pakam

DOI:

https://doi.org/10.35451/jkg.v6i2.2064

Keywords:

HumanOrganization,Technologi,Net benefit

Abstract

Faktor manusia ini diantaranya System Use (Penggunaan Sistem), dan User Satisfaction (Kepuasan Pengguna), Penggunaan sistem ini berkaitan dengan output suatu sistem informasi seperti laporan sebagai bentuk penilaian keberhasilan system. Tujuan penelitian: hubungan human, organization dan technology dengan net benefit pada penerapan sistem informasi manajemen di Rumah Sakit Grandmed Lubuk Pakam. Metode: bersifat survei analitik dengan rancangan cross sectional, populasi dan sampel, 43 responden, dengan tehnik sampel total sampling. Hasil penelitian: nilai p= 0,01 Berarti p value < 0.05, maka hubungan human, dengan net benefit pada penerapan system informasi manajemen di Rumah sakit Grandmed Lubuk Pakam. nilai p= 0,03 Berarti p value < 0.05, maka hubungan organization dengan net benefit pada penerapan system informasi manajemen di Rumah sakit Grandmed. nilai p= 0,01 Berarti p value < 0.05, maka hubungan Technologi dengan net benefit pada penerapan system informasi manajemen di Rumah sakit Grandmed Lubuk Pakam. Kesimpulan dan saran: Diharapkan penelitiannya ini berguna untuk kemajuan system informasi di rumah saki Grandmed, yang membuat rumah sakit tetap melayani pasiennya dengan standar yang sudah sesuai yang ditetapkan oleh pemerintah.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Agus Mulyanto. 2009. Sistem Informasi Konsep dan Aplikasi Pustaka Pelajar: Yogyakarta

Ahrens, J.-P., Landmann, A., & Woywode, M. (2015). Gender preferences in theCEO successions of family firms: Family characteristics and human capitalof the successor. Journal of Family Business Strategy, 6(2),86–103.

Aldous, E. W. and D. J. Alexander. 2001. Detection and differentiation of Newcastle disease virus (avian paramyxovirus type1). Avian Pathol. 30:117-128.

Andri, Kristanto. 2003.Perancangan Sistem Informasi. Gava Media, Yogyakarta https://kbbi.kemendikbud.go.id/entri/Informasi Diakses pada tanggal 5 Juni 2018. AS Haris Sumadiria, Jurnalistik Indonesian Menulis Berita dan Feature, (Bandung: Simbiosa Rekatama Media, 2011), h. 86

Ariani, N.A. & Susanti. (2015). Pengaruh Faktor Demografi Terhadap Financial Literacy Mahasiswa Angkatan 2012. Jurnal Pendidikan Akuntansi (JPAK), Vo.3, No 2.

B. Romney, S. & Steinbart, P. J., 2015. Sistem Informasi Akuntansi. Jakarta Selatan: Salemba Empat.

Fenando, dkk. 2019. Pemanfaatan Human Organization Technology Net Benefit Untuk Mengukur Sistem Informasi E-Ticketing Pada PT. Kereta Api Indonesia (PERSERO). Jurnal Jusivo. Volume 05. No. 01. Palembang: Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang

Faigayanti, 2022. Evaluasi Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit (SIMRS) di Bagian Rawat Jalan dengan Metode HOT -Fit. Jurnal Kesehatan Saelmakers PERDANA P-ISSN 2615-6571 E-ISSN 2615-6563 DOI: 10.32524/jksp. V 5i2.662

Hesti, (2021). Evaluasi penerapan system informasi manajemen rumah sakit dengan menggunakan metode human, organization, tehnologi, (HOT-FIT).

Hutahaean, J. 2014. Konsep Sistem Informasi. Yogyakarta: Cv Budi Utama.

Khotimah, (2020). Evaluasi Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit Rajawali Citra Yogyakarta Menggunakan Model Human Organization Technology Fit (HOT-Fit). Journal of Information Systems for Public Health, Vol. 5, No. 1, April 2020.

Jogiyanto, H.M., 2015, Analisa dan Desain Sistem Informasi: Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktik Aplikasi Bisnis, ANDI, Yogyakarta

Lipschutz, Seymour & Marc Lipson. 2008. Matematika Diskret. Jakarta: Erlangga

Lolo. (2018). Evaluasi Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit dengan Menggunakan Metode Hot-Fit di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tora Belo Kabupaten Sigi. Journal of Information Systems for Public Health, Vol. 3, No. 2, Agustus 2018.

Mardi, 2011, Sistem Informasi Akuntansi, Ghalia Indonesia, Jakarta Hall, James A., 2009. Accounting Information System. Jakarta: Salemba Empat.

Nur, 2020. Faktor Human, Organization, Technology (HOT-Fit) Dalam Keberhasilan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit (SIMRS).

Nastiti, 2022. Evaluasi Penerapan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit di RSUD SLG Kediri dengan Menggunakan Metode HOT Fit.

Susilo, (2019). Evaluasi Penerapan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit (SIMRS) di RSUD Praya Kabupaten Lombok Tengah Nusa Tenggara Barat. Journal of Information Systems for Public Health, Vol. 4, No. 1, April 2019

Tata Sutabri., 2012, Konsep Sistem Informasi. Yogyakarta: CV. ANDI OFFSE

Wati, 2021. Evaluasi Penerapan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit di RSUD SLG Kediri dengan Menggunakan Metode HOT Fit.

Widoyoko, Eko Putro. 2012. Teknik Penyusunan Instrumen Penelitian.Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Wirawan. (2012). Evaluasi Teori, Model, Standar, Aplikasi dan Profesi.

Jakarta: Rajawali Pers.

Wahyuni, 2019. Metode hot fit untuk mengukur tingkat kesiapan SIM RS dalam mendukung Impleentasi E-Health.

Hendra, S., Sukardi, Syahrullah. 2015.Pengaruh Penggunaan E-Learning Klasiber terhadap Net Benefit.Yogyakarta:

Sari, dkk (2022). Hubungan Antara

Downloads

Published

2024-04-30

How to Cite

Panjaitan, D. B., Fadlilah Widyaningsih, Felix Kasim, Jelita Manurung, Wira Maria Ginting, & Bintang Ramadani Ginting. (2024). The Relationship Between Human, Organization, And Technology With Net Benefits On The Implementation Of Management Information Systems Management Information System In Grandmed Hospital Lubuk Pakam Hospital . JURNAL KESMAS DAN GIZI (JKG), 6(2), 387–393. https://doi.org/10.35451/jkg.v6i2.2064